Pendampingan Pemanfaatan Papan Tulis Virtual (Google Jamboard) sebagai Media Pembelajaran Guna Optimalisasi Perkembangan Anak Usia Dini
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.7743Abstract
Era revolusi industri 4.0 menuntut Guru PAUD harus melek teknologi untuk menciptakan pembelajaran yang inovatif, kreatif yang sesuai perkembangan zaman sehingga menghasilkan peserta didik yang unggul. Masih banyak guru-guru yang masih minim keterampilan dalam penggunaan media berbasis ICT sebagai sumber belajar karena kurangnya pelatihan yang diberikan. Untuk itu perlu dilakukan pendampingan dengan tujuan memberikan pelatihan kepada guru-guru terkait penggunaan media pembelajaran berbasis ICT (Information and Communication Technology) yaitu papan tulis virtual atau yang dikenal dengan google jamboard. Media Papan tulis virtual (google jamboard) dilengkapi dengan fitur-fitur yang menarik bagi anak. Melalui pendampingan berupa pelatihan langsung ini mampu membantu guru khususnya di jenjang PAUD untuk menerapkan penggunaan media ini dalam proses pembelajaran pada anak usia dini. Penerapan media ini dalam pembelajaran akan sangat mendukung stimulasi perkembangan anak usia dini baik dari aspek kognitif, bahasa, seni, motorik halus, sosial emosional dan aspek nilai agama dan moral.Downloads
Published
2022-10-20
How to Cite
Muazzomi, N. ., Rosyadi, A. F. ., Amanda, R. S. ., & Hasni, U. . (2022). Pendampingan Pemanfaatan Papan Tulis Virtual (Google Jamboard) sebagai Media Pembelajaran Guna Optimalisasi Perkembangan Anak Usia Dini . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(5), 6482–6486. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.7743
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Nyimas Muazzomi, Akhmad Fikri Rosyadi, Rizki Surya Amanda, Uswatul Hasni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).