Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Karyawan pada Lelang Jabatan General Manager Menggunakan Metode Topsis di PT Garam

Authors

  • Muhammad Amin Ilyasyah Universitas Narotama Surabaya
  • Awalludiyah Ambarwati Universitas Narotama Surabaya
  • Latipah Latipah Universitas Narotama Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i4.6026

Abstract

Dalam sebuah organisasi terutama organisasi dalam perusahaan, memiliki banyak struktur hirarki untuk menjalankan perusahaan.struktur hirarki dibedakan dalam pengelompokan beberapa divisi yang memiliki jenjang struktur yang jelas.di perusahaan PT Garam jabatan tertinggi dalam divisi yang memagang kendali serta visi dan misi atas divisi tersebut iyalah posisi jabatan General Manager. Untuk mengisi jabatan yang penting tersebut, diperlukan proses seleksi/ lelang jabatan untuk mendapatkan general manager yang berkualitas, maka dibuatlah sistem penunjang keputusan (SPK) untuk mempermudah dalam proses perhitungan dan memberikan rekomendasi kepada owner dalam memutuskan karyawan yang layak menempati jabatan general manager. Sistem yang dibuat menggunakan metode TOPSIS dikarenakan memiliki kelebihan dalam menentukan kriteria sebagai benefit atau cost, menentukan solusi yang ideal serta memaksimalkan kriteria keuntungan dan meminimalkan kriteria biaya.

Downloads

Published

2022-08-13

How to Cite

Ilyasyah, M. A., Ambarwati, A. ., & Latipah, L. (2022). Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Karyawan pada Lelang Jabatan General Manager Menggunakan Metode Topsis di PT Garam. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(4), 3302–3317. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i4.6026