PENGARUH BUDAYA LITERASI SEKOLAH MELALUI PEMANFAATAN SUDUT BACA TERHADAP MINAT MEMBACA SISWA DI SEKOLAH DASAR

Authors

  • Fransiska Ayuka Putri Pradana Universitas Kristen Satya Wacana

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v2i1.599

Keywords:

Budaya Literasi, Sudut Baca Kelas, Minat Baca Peserta Didik.

Abstract

Dalam Undang – Undang Sistem Pendidikan Nasional No. 20 Tahun 2003 Pasal 4 ayat 5 menyebutkan bahwa Pendidikan diselenggarakan dengan mengembangkan budaya membaca, menulis, dan berhitung bagi segenap warga masyarakat. Oleh karena itu dalam menerapkan budaya literasi, sekolah memanfaatkan sudut baca yang ada di kelas dengan tujuan untuk memanfaatkan minat baca peserta didik. Penelitian ini menggunakan metode studi pustaka dengan mengumpulkan informasi dari beberapa artikel ilmiah. Langkah yang digunakan yaitu dengan mencari informasi mengenai penelitian, menentukan topik permasalahan dan rumusan masalah, mencari sumber data berupa artikel ilmiah yang relevan, membaca dan mencatat informasi yang didapat, dan menyusun penelitian artikel untuk menjawab rumusan masalah. Tujuan dari penulisan artikel ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan sudut baca dalam meningkatkan minat baca peserta didik yang dilakukan dengan kegiatan membaca 15 menit sebelum pembelajaran dimulai. Selain itu mengetahui dampak pemanfaatan sudut baca yang dapat meningkatkan minat membaca dan kreativitas peserta didik dan hambatan dalam pemanfaatan sudut baca yaitu kurangnya koleksi buku dan kurangnya semangat untuk membaca.

References

Aswat, H., dkk. 2020. ANALISIS GERAKAN LITERASI POJOK BACA KELAS TERHADAP EKSISTENSI DAYA BACA ANAK DI SEKOLAH DASAR. Jurnal Basicedu. 4(1): 70-78. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/302

Hartyatni, M. S. 2018. MEMBANGUN BUDAYA BACA MELALUI PENGELOLAAN MEDIA SUDUT BACA KELAS DENGAN "12345". Jurnal Pemikiran dan Pengembangan SD. 6(1) : 1-11. http://ejournal.umm.ac.id/index.php/jp2sd/article/download/5906/5447

Hayati, Alfi N., dkk. 2017. DAMPAK PERPUSTAKAAN KELAS DI SEKOLAH DASAR DI SDN 1 KUTOSARI KEBUMEN. Sinta Indonesia Universitas Sebelas Maret http://sinta.ristekbrin.go.id/affiliations/detailpage=1678&id=8&view=documents

Kurniawan, Agung R., dkk. 2019. PERANAN POJOK BACA DALAM MENUMBUHKAN MINAT BACA SISWA SEKOLAH DASAR. Jurnal Inovasi Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar. 3(2): 48-57.http://ejournal.unp.ac.id/index.php/jippsd/article/view/107562/102956

Pamungkas, Bintang. 2018. OPTIMALISASI FUNGSI POJOK BACA DI KELAS I SD MUHAMMADIYAH PANGKALPINANG SEBAGAI PENUMBUHKENALKAN BUDAYA MEMBACA. Skripi. Universitas Muhamadiyah Surakarta. http://eprints.ums.ac.id/62651/12/NASKAH%20PUBLIKASI355%20bintang.pdf

Ramadhanti, Nadya. 2019. PEMANFAATAN SUDUT BACA DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 2 SAMARINDA. Jurnal Tarbiyah & Ilmu Keguruan (JTIK) Borneo1(1): 39-46. https://journal.iain samarinda.ac.id/index.php/JTIKBorneo/article/view/1724/0

Ramandanu, Febriana. 2019. GERAKAN LITERASI SEKOLAH (GLS) MELALUI PEMANFAATAN SUDUT BACA KELAS SEBAGAI SARANA ALTERNATIF PENUMBUHAN MINAT BACA SISWA. Jurnal Mimbar Ilmu Universitas Pendidikan Ganesha. 24(1):10-19. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/MI/article/view/17405

Rofi’uddin, Moh Adib. 2017. PENGARUH POJOK BACA TERHADAP PENINGKATAN MINAT BACA SISWA DI SMP NEGERI 3 PATI. Jurnal Ilmu Perpustakaan. 6(1): 281-290. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jip/article/view/23086

Wirna. 2019. PENGELOLAAN SUDUT BACA DI LINGKUNGAN SEKOLAH DALAM MENUMBUHKAN BUDAYA LITERASI PADA SISWA MTsN 1 KOTA MAKASSAR. Skripsi. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar. http://repositori.uinalauddin.ac.id/15222/1/WIRNA.pdf

Downloads

Published

2020-04-11

How to Cite

Putri Pradana, F. A. (2020). PENGARUH BUDAYA LITERASI SEKOLAH MELALUI PEMANFAATAN SUDUT BACA TERHADAP MINAT MEMBACA SISWA DI SEKOLAH DASAR. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 2(1), 81–85. https://doi.org/10.31004/jpdk.v2i1.599

Issue

Section

Articles