Pembelajaran Informal Para Pengelola Dalam Memberdayakan Mayarakat melalui Taman Bacaan Masyarakat (TBM)
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i4.5406Abstract
Derasnya arus perubahan saat ini, meningkatkan kualitas diri adalah sebuah keharusan. Artinya, pendidikan secara formal saja tidak cukup, jalur nonformal dan/ informal menjadi solusi untuk meningkatkan kualitas diri sesuai dengan perubahan zaman. Kemudahan akses terhadap sumber-sumber belajar berbasis teknologi memungkinkan pembelajaran informal dilakukan banyak pihak. Tujuan dari penelitian ini adalah mendeskripsikan pembelajaran Informal Bagi Pengelola Taman Bacaan Masyarakat dalam memberdayakan masyarakat di TBM Sukamulya Cerdas. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, dengan jumlah partisipan sebanyak 3 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) ada beragam modus pembelajaran informal yang dilakukan para pengelola TBM, yang dilakukan dengan pendekatan enam literasi dasar; 2) pembelajaran informal merupakan pendekatan efektif dalam proses pemberdayaan TBM dan masyarakat; 3) Taman Bacaan Masyarakat (TBM) dapat berfungsi sebagai salah satu pendekatan dalam memfasilitasi pembelajaran informal untuk pemberdayaan masyarakat.Downloads
Published
2022-07-19
How to Cite
Puspita Sari, N., Sudiapermana, E., & Saepudin, A. (2022). Pembelajaran Informal Para Pengelola Dalam Memberdayakan Mayarakat melalui Taman Bacaan Masyarakat (TBM) . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(4), 1342–1348. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i4.5406
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Nicky Puspita Sari, Elih Sudiapermana, Asep Saepudin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).