The Influence of Anime Consumption on Academic Procrastination in Students
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4852Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang pengaruh dari konsumsi anime terhadap sikap prokrastinasi akademik yang terjadi pada mahasiswa. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April 2022. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dengan pendekatan deskriptif kuantitatif dengan populasi 60 mahasiswa yang berusia 17-25 tahun, dan menyukai anime. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner yang terdiri dari 30 pernyataan favorable dan unfavorable yang diambil dari beberapa penelitian lain, kemudian disebarkan melalui google form secara acak. Teknik analisis data yang digunakan adalah dihitung menggunakan skala likert, dan diolah dengan menggunakan program Microsoft Excel. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa, (1) tingkat prokrastinasi dari mahasiswa yang mengkonsumsi anime ada di tingkat sedang, dengan persentase 81,6%, (2) pengaruh dari konsumsi anime terhadap sikap prokrastinasi akademik pada mahasiswa tidak terlalu berpengaruh, karena para mahasiswa memiliki skala prioritasnya, dan para mahasiswa hanya menonton anime ketika liburan saja.Downloads
Published
2022-06-22
How to Cite
Fadhilah, A. A. N. ., Afifah, L. ., & Wahyunengsih, W. (2022). The Influence of Anime Consumption on Academic Procrastination in Students. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(3), 1375–1379. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4852
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Adinda Alifya Nur Fadhilah, Laila Afifah, Wahyunengsih
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).