Jejak Langkah Pendidikan Masa Kolonial dari Muka Volkschool
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4394Abstract
pendidikan tersebut. Dimulai dengan adanya Masa Pra–Aksara, Masa Hindu – Buddha, Masa Islam menujulah terhadap Masa Kolonial itu sendiri. Disinilah keberadaan pendidikan pun terbilang cukup banyak didalam peninggalan–peninggalannya yang akan membawakan suatu pondasi keterangan dari penerapan sistem pendidikan tersebut yang berhadapan dengan arus keberadaan situasi dan kondisi sebagai penunjangnya. Hal ini pula yang akan membawakan suatu jejak peradaban yang membawakan suatu penelitian terhadap keberadaan Volkschool itu sendiri sebagai peran dari salah satu sekolah baru yang didirikan pasca adanya Sekolah Angka Satu dengan Sekolah Angka Dua. Pengembangan manajemen pendidikan pula yang didasarkan atas kurikulum, pendidik, fasilitas pendukung, inspeksi dan keadaan peserta didik inilah yang akan terkupas satu per satu sebagai bentuk dukungan perkuatan dari keberadaan Volkschool ini sendiri.Downloads
Published
2022-05-26
How to Cite
Tantiany Gunawan, R. P. ., & Suhaeni, E. . (2022). Jejak Langkah Pendidikan Masa Kolonial dari Muka Volkschool. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(3), 599–609. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4394
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Regina Permatadewi Tantiany Gunawan, Een Suhaeni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).