Meningkatan Hasil Belajar Menggunakan Video Pembelajaran Di Youtube Pada Mata Pelajaran Desain Media Interaktif Kelas XII Multimedia SMK Negeri 9 Medan

Authors

  • Johnie Rogers Swanda Pasaribu SMK Negeri 9 Medan

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4179

Abstract

Pada era Pandemi Covid-19 saat ini tuntutan akan tatanan kehidupan baru menggeser perubahan sistem kinerja dari kinerja offline ke kinerja online. Pada dunia pendidikan Kebijakan pemerintah untuk mengadakan pembelajaran online pada saat pandemi telah memunculkan berbagai permasalahan dalam proses pembelajaran. Pembelajaran online yang selama ini dilakukan dengan aplikasi Google Classroom dan zoom, namun banyak peserta didik mengalami kesulitan dalam proses pembelajaran dancenderung tidak dapat fokus ketika proses pembelajaran online berlangsung.  Youtube adalah sebuah situs web berbagi video dan paling banyak disukai masyarakat.

Downloads

Published

2022-05-01

How to Cite

Pasaribu, J. R. S. (2022). Meningkatan Hasil Belajar Menggunakan Video Pembelajaran Di Youtube Pada Mata Pelajaran Desain Media Interaktif Kelas XII Multimedia SMK Negeri 9 Medan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(3), 1–9. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4179