Pengembangan Bahan Ajar Bermuatan High Order Thinking Skill (Hots) Pada Siswa Sd Di Kecamatan Kampar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i4.17041Abstract
Pengembangan Bahan Ajar (HOTS) berbasis Website pada pelajaran tematik ini sangat diperlukan karena dihadapkan dengan kondisi global yang tinggi terutama persaingan di dunia pendidikan, sehingga perkemmbangan teknologi yang semakin canggih dan tuntutan memanfaatkan teknologi dalam dunia pendiidikan sungguh sangat menjadi salah satu kebutuhan yang utama. Selain itu mata pelajarann tematik merupakaan mata pelajaran yang menjadi salah satu tolak ukur keberhasilan dalam suatu pembelajaran pada tingkat MI/SD, karena tematik merupakan pelajaran yang mencakup beberapa pelajaran yang dijadikan satu,sehingga pengembangan pembelajaran tematik perlu dibutuhkan inovasi baru. Tujuan penelitiian ini yaitu untuk; (1) Mendeskripsiikan spesifikasi desain bahan ajar sebagai media pembelajaraan yang layak,efektif,menarik,dan praktis. (2) Menganalisa kelayakan dan kemenariikan dari pengembaangan Bahan Ajar HOTS berbasis Website Pada Subtema Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh Untuk Meningkatkan Berpikir Kritis Siswa di Sekolah Dasar,(3) Mendeskripsikan bahan ajar HOTS untuk meningkatkan berpikir kritis siswa . Metode yang dipergunakan pada penelitian ini adalah jenis peneliitian dan pengembaangan atau Research and Development ( RnD ).Downloads
Published
2023-07-26
How to Cite
Rani, . A. R., Laspita, . R. ., Nasrul, N., & Indriyanto, . I. (2023). Pengembangan Bahan Ajar Bermuatan High Order Thinking Skill (Hots) Pada Siswa Sd Di Kecamatan Kampar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(4), 81–83. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i4.17041
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Afriza Rahma Rani, Romi Laspita, Nasrul Nasrul, Indriyanto
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).