The Effect of Teacher Professionalism in Islamic Religious Education in the Era of Society 5.0 in Indonesia: A Meta-Analysis

Authors

  • M Karim IAIN Kerinci
  • Syafrul Antoni IAIN Kerinci
  • Karlini Oktarina IAIN Kerinci
  • Tomi Apra Santosa IAIN Kerinci Padang State University

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13129

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profesionalisme guru Pendidikan Agama Islam di era Society 5.0 di Indonesia. Penelitian ini merupakan jenis penelitian meta analisis. Sumber data berasal dari 17 jurnal nasional dan internasional yang diterbitkan dari tahun 2025-2023. Pencarian sumber data melalui google scholar, sciencedirect, Emerald, Springer, Taylor of Francis, ProQuest, Hindawi, Wiley dan Eric. Data yang digunakan sebagai sumber telah terindeks oleh SINTA, Scopus, WOS dan DOAJ. Teknik pengumpulan data adalah observasi langsung melalui database online. Kata kunci yang digunakan dalam pencarian sumber data adalah Profesional, Guru Profesional dan Guru Pendidikan Agama Islam. Analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif kuantitatif dengan aplikasi OpenMEE. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa guru Pendidikan Agama Islam yang profesional memiliki pengaruh positif dalam mendukung kemajuan Pendidikan Islam di Indonesia dengan nilai effect size sebesar 0,76 dengan kategori tinggi. Hal ini menunjukkan bahwa profesionalisme guru sangat dibutuhkan dalam mendorong kemajuan proses belajar mengajar Pendidikan Agama Islam di Indonesia.

Downloads

Published

2023-03-25

How to Cite

Karim, M., Antoni, S. ., Oktarina, K. ., & IAIN Kerinci, T. A. S. (2023). The Effect of Teacher Professionalism in Islamic Religious Education in the Era of Society 5.0 in Indonesia: A Meta-Analysis . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 1710–1717. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13129