Pengembangan Profesionalisme Guru dalam Menghadapi Pendidikan Era Global (Studi di Pondok Pesantren Darul Amal Karanganyar)
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.12954Abstract
Professional seorang guru dalam menghadapi pendidikan di era global tidak hanya melaksanakan pembelajarandi kelas, melainkan mendidik, mengasuh, membimbing, dan membentuk kepribadian peserta didik yang memiliki kemampuan mempersiapkan dan mengembangkan diri sebagai sumber daya manusia yang kritis dan kreatif. Guru merupakan seseorang yang sangat perlu dihormati karena memiliki pemerhati dan kepedulian yang tinggi terhadap keberhasilan pendidikan dan pembelajaran di sekolah atau madrasah. Peran guru di era global abad 21 ini sangat berperan dalam membantu perkembangan peserta didik dalam mewujudkan tujuan hidupnya ke arah yang lebih baik. Pada uraian berikut dikemukakan profesinal guru, permasalahan yang dihadapi guru, tuntutan profesional guru, mengembangkan sikap profesional guru, dan bagaimana upaya peningkatannya.Downloads
Published
2023-03-16
How to Cite
Yanto, Y., & Supriyanto, S. (2023). Pengembangan Profesionalisme Guru dalam Menghadapi Pendidikan Era Global (Studi di Pondok Pesantren Darul Amal Karanganyar). Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 849–856. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.12954
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Yanto Yanto, Supriyanto Supriyanto
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).