Analysis of the Influence of Project-Based Learning Models on the Learning Outcomes of Vocational High School Students Using Correlation Meta-Analysis
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11369Abstract
Berbagai penelitian telah membahas tentang pengaruh model pembelajaran berbasis proyek terhadap hasil belajar siswa di SMK, namun nilai korelasinya berbeda. Penelitian ini berbentuk kajian pustaka. Peneliti menggunakan metode korelasi meta-analisis, yaitu upaya merangkum berbagai hasil penelitian secara kuantitatif berdasarkan hasil penelitian tentang pengaruh model pembelajaran berbasis proyek terhadap hasil belajar siswa SMK. Sampel penelitian terdiri dari 10 artikel yang telah memiliki ISSN, terdiri dari artikel internasional dan nasional. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara model pembelajaran berbasis proyek dengan hasil belajar siswa SMK. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa korelasi antara model pembelajaran berbasis proyek dengan hasil belajar siswa berada pada kategori kuat dengan nilai r = -0,014, dan selang kepercayaan berada pada rentang -0,455 hingga 0,440. Hal ini menunjukkan bahwa semakin meningkatnya penggunaan model pembelajaran berbasis proyek akan meningkatkan pula hasil belajar siswa.Downloads
Published
2023-01-11
How to Cite
Ananda, F. ., Ramadina, . A. R. ., Melianti, E. O., Jalinus, N. ., & Abdullah, R. . (2023). Analysis of the Influence of Project-Based Learning Models on the Learning Outcomes of Vocational High School Students Using Correlation Meta-Analysis. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 2604–2612. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11369
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Padang State University, Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).