Mengembangkan Minat Kewirausahaan Pada Anak Usia Dini Melalui Media Pembelajaran Timbangan Tradisional

Authors

  • Terza Travelancya Universitas Islam Zainul Hasan Genggong
  • Halimatus Sa'diyah Universitas Islam Zainul Hasan Genggong
  • Imroatun Maulana Muslich Universitas Islam Zainul Hasan Genggong
  • Nur Ima Susanti Universitas Islam Zainul Hasan Genggong

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.10263

Abstract

Pada penelitian ini peneliti menggunakan metode penelitian Rnd ( penelitian yang menghasilkan produk tertentu). pendidikan kewirausahaan ini sangat penting untuk pertumbuhan anak agar anak bisa mandiri serta bertanggung jawab, akan tetapi pendidikan kewirausahaan ini perlu dampingan orang tua dan pendidik agar anak tetap memiliki pemikiran kreatif. Media timbangan tradisional merupakan media yang sangat langka di masa sekarang .

Downloads

Published

2022-12-15

How to Cite

Travelancya, T. ., Sa’diyah, H. ., Muslich, I. M. ., & Susanti, N. I. . (2022). Mengembangkan Minat Kewirausahaan Pada Anak Usia Dini Melalui Media Pembelajaran Timbangan Tradisional. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 11394–11398. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.10263