INTERVENSI LATIHAN MINUM OBAT MENINGKATKAN KEPATUHAN MINUM OBAT PASIEN SKIZOFRENIA DI RS RADJIMAN WEDIODININGRAT LAWANG
DOI:
https://doi.org/10.31004/jkt.v5i2.29322Keywords:
recurrence, therapeutic communication, SLKI PPNI, principles of the six true medicinesAbstract
Ketidakpatuhan minum obat menjadi penyebab utama kekambuhan pasien skizofrenia. Pengetahuan tentang pentingnya minum obat sangat diperlukan untuk membantu pasien patuh minum obat. Namun hasil. Sebagian besar alasan ketidakpatuhan pasien minum obat adalah merasa sudah sehat, tidak tahan efek samping obat dan bosan (malas) minum obat. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efektifitas intervensi latihan minum obat terhadap kepatuhan minum obat pada pasien skizofrenia. Desain penelitian ini menggunakan pre experimental dengan rancangan one group pre test post test design. Responden penelitian ini adalah pasien dengan diagnosis skizofrenia yang dirawat di RS Dr. Radjiman Wediodiningrat Lawang sejumlah 50 responden. Teknik pengumpulan data pre-test dan post-test menggunakan lembar observasi kepatuhan minum obat dengan kriteria penilaian yang mengacu pada kriteria hasil tingkat kepatuhan di Standar Luaran Keperawatan Indonesia Persatuan Perawat Nasional Indonesia (SLKI PPNI).References
Akter, H., Mali, B., & Arafat, Y. (2019). Socio-Demographic Analysis of Non-Compliance among Patients with Schizophrenia: A Cross-Sectional Observation in a Tertiary Teaching Hospital of Bangladesh. Malaysian Journal Of Psychiatry, 28(1), 39–47.
Aldam, S. F. S., & Wardani, I. Y. (2019). Efektifitas penerapan standar asuhan keperawatan jiwa generalis pada pasien skizofrenia dalam menurunkan gejala halusinasi. Jurnal Keperawatan Jiwa, 7(2), 165. https://doi.org/10.26714/jkj.7.2.2019.167-174
Andriyani, A. (2019). Health Education Pasien Skizofrenia Dengan Ketidakpatuhan Minum Obat Di Wilayah Kabupaten Magelang. Karya Tulis Ilmiah Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Magelang.
Bratha, S. D. K., Febristi, A., Surahmat, R., Khoeriyah, S. M., Rosyad, Y. S., Fitri, A., & Rias, Y. A. (2020). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEKAMBUHAN PASIEN SKIZOFRENIA. Jurnal Kesehatan, 11(spesial issue HKN), 250–256. https://doi.org/10.35730/jk.v11i0.693
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Nurul Mawaddah, Apdhitama Setyoisdiantoro Darmawan, Mujiadi Mujiadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).