PENGARUH PEMBERIAN JUS KURMA TERHADAP PASIEN DENGAN TEKANAN DARAH TINGGI DI PUSKESMAS PENGARAYAAN
DOI:
https://doi.org/10.31004/jkt.v5i1.26097Keywords:
Jus Kurma, Tekanan Darah TinggiAbstract
Hipertensi sering disebut juga sebagai The Silent Killer (pembunuh senyap) karena biasanya penderita tidak mengetahui kalau dirinya mengidap hipertensi dan baru diketahui kalau dirinya mengidap hipertensi setelah terjadi komplikasi. Pada dasarnya pengobatan untuk penderita hipertensi terbagi menjadi dua jenis pengobatan yaitu terapi farmakologis dan non-farmakologis. Terapi non farmakologi merupakan penanganan awal sebelum penambahan obat-obatan hipertensi, disamping perlu diperhatikan oleh seorang yang sedang dalam terapi obat misalnya penggunaan jus kurma dalam menurunkan tekanan darah.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian jus kurma terhadap penurunan darah tinggi terhadap pasien dengan hipertensi di Puskesmas Penggarayan Pada Tahun 2023. Metode penelitian ini menggunakan desain pra-experimental dengan pendekatan (One Group Pre-Post Test Design). Sampel penelitian ini berjumlah 38 orang lansia dengan tekanan darah tinggi. Hasil yang diperoleh terdapat pengaruh tekanan darah sebelum pemberian dan sesudah pemberian jus kurma, dimana mean (rata-rata) tekanan darah sistolik sebelum 153,95 dan sesudah 145,53 serta mean (rata-rata) tekanan darah diastolik sebelum 90,26 dan sesudah 80,26. Saran untuk petugas kesehatan dapat menjadikan hasil penelitian ini sebagai bahan masukkan dan sumber informasi dalam memberikan konseling pada penderita hipertensi khususnya lansia untuk menggunakan terapi non farmakologi dalam menurunkan tekanan darah tinggi, secara rutin mengkonsumsi jus kurma yang memiliki kandungan kalium dapat menstabilkan tekanan darah.References
Agustina, R., & Raharjo, B. B. (2018). Faktor Resiko Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Usia Produktif (25-54 Tahun). Unnes Journal of Public Health, 146-157.
Ainiyah, N., & Wijayanti, L. (2019). Penderita Hipertensi Di RW 06 Karah
Kecamatan Jembangan Surabaya. Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing), 47-53. Alfian, R., Susanto, Y., & Khadizah, S. (2018). Kualitas Hidup Pasien Hipertensi Dengan Penyakit Penyerta Di Poli Jantung RSUD Ratu Zalecha Martapura. Jurnal Pharmascience, 39-47.
Amelia, L., Sukohar, A., & Setiawan, G. (2018). Peran Ekspresi Gen Nitrit Oksida Sintase (NOS3) Terhadap Kejadian Hipertensi Esensial. Majority Volume 7 Nomor 2, 263-268.
Anbarasan, S. S. (2015). Gambaran Kualitas Hidup Lansia Dengan Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Rendang Pada Periode 27 Februari Sampai !4 Maret 2015. Intisari Sains Medis, 113-124.
Artiyaningrum, B., & Azam, M. (2016). Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Tidak Terkendali Pada Penderita Yang Melakukan Pemeriksaan Rutin. Public Health Perspective Journal, 12-20.
Arifin, M. B., Weta, I. W., & Ratnawati, N. K. (2016). Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Kelompok Lanjut Usia Di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Petang I Kabupaten Badung tahun 2016. Jurnal Medika, 1-23.
Asmarani, Tahir, A. C., & Andryani, A. (2017). Analisis Faktor Risiko Obesitas dan Hipertensi dengan Kejadian Diabetes Melitus Tipe 2 di Rumah Sakit UmumDaerah Kota Kendari. volume 4 Nomor 2, 322-331.
Azizah, R., & Hartanti, R. D. (2016). Hubungan Antara Tinngkat Stress Dengan Kualitas Hidup Lansia Di Wilayah Kerja Puskesmas Wonopringgo Pekalongan. University Research Coloquium, 261-278.
Fikri,(2018).Hipertensi Manajemen komprehensif.
Costanza, R., Fisher, B., Ali, S., Bond, L., Boumans, R., Danigelis, N., et al. (2008). An Integrative Approach To Quality of Life Measurement, Research, and Policy. Journal Openedition.
Coyle, C. (2014). The Effects Of LonelinessAnd Social Isolation On Hypertension In Later Life: Including Risk, Diagnosis And Management Of The Chronic Condition. Submitted to the Office of Graduate Studies, University of Massachusetts Boston.
Dewi,(2018).Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Hipertensi Pada Lansia Di Kelurahan Manistro Kota Madiun.
Dinkes Kota Palembang,(2018).Profil Kesehataan Palembang 2018.Diperoleh Tanggal 22 Oktober 2023 dari https://www.diskes.go.id/dowload/profil- kesehataan-palembang-tahun-2018/
Nursalam,(2019).Metodologi Penelitian ilmu Keperawataan ;Pendekatan Praktis Edisi 3.
Kemenkes RI.(2019).Komplikasi Hipertensi.Diperoleh tanggal 22 oktober dari https://p2ptm.kemenkes.go.id.
Kandungan, A., Smoothies, G., Pisang, D., Stroberi, D. A. N., Studi, P., Gizi, S., Teknik, F., & Surabaya, U. N. (2019). Tyas Novia Damayanti Rita Ismawati Abstrak. 2018.
Purwono, J., Sari, R., Ratnasari, A., & Budianto, A. (2020). Pola Konsumsi Garam Dengan Kejadian Hipertensi Pada Lansia. Jurnal Wacana Kesehatan, 5(1), 531. https://doi.org/10.52822/jwk.v5i1.120
Qadir, A., Shakeel, F., Ali, A., & Faiyazuddin, M. (2020). Phytotherapeutic potential and pharmaceutical impact of Phoenix dactylifera (date palm): current research and future prospects. Journal of Food Science and Technology, 57(4), 1191–1204. https://doi.org/10.1007/s13197-019-04096-8
Ririhena, Y., & Thalib, A. (2019). Pengaruh Terapi Jus Pemengkur ( Pepaya Mengkal Dan Kurma ) Terhadap Penurunan. Pasapua Health journal, 1(2), 71–77.
Syamsu, R. F., & Muchsin, A. H. (2018). Gambaran Kandungan Antioksidan Senyawa Polifenol Golongan Flavonoid pada Kurma Ajwa ( Madinah ), Kurma Sukari ( Mesir ), Kurma Khalas ( Dubai ), dan Kurma Golden Valley ( Mesir ) dengan Metode Spektrofotometri UV-VIS. Universitas Muslim Indonesia, Makassar.
Prayoga,dkk.(2022).Pengaruh Pemberian Kurma Ajwa (Phonenix Dactylifera) Terhadap Tekana Darah Pada Lansia.
Pratiwi,(2020).Pengaruh Pemberian Infused Water Kurma Terhadap Perubahan Kadar Kalium Pada Mahasiswa Poltekkeskemenkes Yogyakarta Dengan Prehipertensi.
Fauziah,(2020).Mengetahui Adanya Pengaruh Pemberian Jus Tomat dan Kurma Terhadap Penurunan Tekanan Darah Lansia.
Novita,dkk,(2019).Peran Smotthies Kurma Terhadap Tekanan Darah Penderita Hipertensi
Lestari,(2018).Kumpulan Teori Untuk Kajian Pustaka Penelitian Kesehatan Yogyakarta; :Nuha Medika.
Fuady, N. R., Basuki, D. R., & Finurina, I. (2018). Hubungan Dukungan Keluarga Terhadap Tekanan Darah Lansia Penderita Hipertensi.
Sartik et all,(2019).Risiko Dan Agka Kejadian Hipertensi Pada Penduduk Palembang.
Wulandari,(2018).Keperawataan Medikal Bedah,Konsep,Mind Mapping Dan Nanda NIc Noc,Solusi Cerdas Lulus UKOM Bidang Keperawataan –Jilid2.
WHO.(2019). Hypertension.Diperoleh tanggal 22 oktober 2023 dari https://www.who.int/news-roon/fact-sheets/detail/hypertension.
Wulandari, (2019).Gaya Hidup Konsumsi Panggan, dan Hubungannya Dengan Tekanan Darah Pada Lansia Anggota Poshindu
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ani Syafriati, Putri Ana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).