STRATEGI PENINGKATAN KUNJUNGAN PASIEN RAWAT JALAN MELALUI METODE FISHBONE ANALYSIS DI RSAU DR. SUKIRMAN LANUD ROESMIN NURJADIN
DOI:
https://doi.org/10.31004/jkt.v5i1.25782Keywords:
Fishbone analysis, Management, Outpatient UnitAbstract
Data jumlah kunjungan pasien di Unit Rawat Jalan RSAU dr. Sukirman Lanud Roesmin Nurjadin pada tahun 2023 cenderung menurun. Ditemukan banyaknya keluhan pasien tentang proses pelayanan di unit rawat jalan, antara lain dokter yang datang tidak tepat waktu, ruang tunggu yang tidak nyaman, rekam medis yang sering terlambat atau terselip, dan jarak unit penunjang seperti apotek, laboratorium dan radiologi yang saling berjauhan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui determinan penyebab turunnya kunjungan pasien di unit rawat jalan RSAU dr. Sukirman Lanud Roesmin Nurjadin. Metode dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan jumlah informan sebanyak tujuh orang. Data dikumpulkan dengan wawancara mendalam, observasi dan telaah dokumen. Data dianalisis secara kualitatif dengan metode fishbone. Validitas data dilaksanakan secara triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penurunan jumlah kunjungan pasien di unit rawat jalan RSAU dr. Sukirman Lanud Roesmin Nurjadin disebabkan oleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang terbatas, Standar Operasional Prosedur (SOP) belum sesuai, SIMRS tidak berjalan maksimal, RME yang belum berjalan, anggaran pada pembayaran insentif tenaga medis dan paramedis tidak tepat waktu serta adanya pos penjagaan militer di pintu masuk akses jalan utama ke rumah sakit. Kesimpulan penelitian ini adalah strategi dalam peningkatan jumlah kunjungan pasien yang dapat diusulkan antara lain adalah penyusunan dan pembaharuan SOP, memberikan pelatihan-pelatihan khusus kepada petugas di unit rawat jalan secara internal dan low budget serta melakukan pendekatan holistik dengan melibatkan semua pihak yang terlibat atau stake holder agar dapat membantu menciptakan lingkungan kerja yang positif dan meningkatkan pelaksanaan kebijakan untuk meningkatkan kunjungan pasien di unit rawat jalanReferences
Ariadi, H. (2019) ‘Komplain Pasien Di Pelayanan Rumah Sakit (Patient Complaints In Hospital Services)’, Caring Nursing Journal, 3(1), pp. 1–7.
Candra, L. (2018) ‘The Utilization of Media in Marketing Strategy in the Sya?ra Pekanbaru Hospital on 2016’, Jurnal Kesehatan Komunitas, 3(5), pp. 172–175. Available at: https://doi.org/10.25311/keskom.vol3.iss5.161.
Fadilla, N.M. and Setyonugroho, W. (2021) ‘Sistem informasi manajemen rumah sakit dalam meningkatkan efisiensi: mini literature review’, Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi, 8(1), pp. 357–374.
Handiwidjojo, W. (2009) ‘Penelitian Hubungan Obesitas dengan DM Type II’, Universitas Kristen Duta Wacana Yogyakarta, 2(1), pp. 36–41.
Lesmana, T.C. et al. (2022) ‘Keluhan Dengan Kepuasan Pasien Rawat Jalan Jaminan Kesehatan Nasional Di Rumah Sakit Ludira Husada Tama’, Jurnal Endurance, 6(1), pp. 70–83. Available at: https://doi.org/10.22216/jen.v6i1.141.
Lestari, Y. (2019) ‘Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Jalan’, Jurnal Dependen Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro, 33, pp. 1–12.
Molenaar, E.R. et al. (2022) ‘Studi Korelasional antara Minat Pasien dan Sarana Prasarana Terkait Kepuasan Pasien Rawat Inap di Rumah Sakit TNI AU Sam Ratulangi Manado’, e-CliniC, 11(1), pp. 117–123. Available at: https://doi.org/10.35790/ecl.v11i1.44324.
Novitasari, A.E., Wiyadi, W. and Setiawan, I. (2020) ‘Pengaruh Kepuasan terhadap Loyalitas Pasien di Poliklinik Gigi RSUD Kabupaten Karanganyar yang Dimediasi oleh Kepercayaan Pasien’, Proceeding of The URECOL, p. hlm. 304-309.
RSAU dr. Sukirman Lanud Roesmin Nurjadin (2023) Profil RSAU dr. Sukirman Lanud Roesmin Nurjadin. Pekanbaru.
Stiyawan, H., Mansur, M. and Noor, V.M.M. (2018) ‘Dampak Tidak Patuh Terhadap Pelaksanaan SOP Alur Rawat Jalan di Rumah Sakit “X” Malang’, Ekspektra?: Jurnal Bisnis dan Manajemen, 2, pp. 01–16. Available at: https://doi.org/10.25139/ekt.v2i1.641.
Suhadi, S. et al. (2019) ‘Efektivitas Penanganan Keluhan Pasien Pelayanan Kesehatan di Rumah Sakit Bahteramas Sulawesi Tenggara’, Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 15(4), p. 400. Available at: https://doi.org/10.30597/mkmi.v15i4.7894.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Rosi Deli Fitra, Jasrida Yunita, Kirby Saputra
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).