EFEKTIVITAS SOSIALISASI P4GN DI SEKOLAH DALAM RANGKA PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA PADA REMAJA : TRADITIONAL REVIEW
DOI:
https://doi.org/10.31004/jkt.v5i1.25366Keywords:
Penyuluhan Bahaya Narkoba, Sosialisasi P4GN, sekolahAbstract
Masa remaja merupakan periode yang paling menentukan dan penting dalam perkembangan manusia. Remaja juga merupakan kelompok yang rentan dalam hal penyalahgunaan narkoba, karena mereka sedang mengalami masa transisi yang penting dalam kehidupan mereka. Sosialisasi Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) di sekolah merupakan salah satu dari sekian banyak upaya preventif yang dilakukan pemerintah dan lembaga terkait untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman remaja terhadap bahaya narkoba. Dengan pengetahuan, pemahaman sikap yang memadai, remaja dapat membuat keputusan yang bijak dan menghindari keterlibatan dalam penyalahgunaan narkoba. Tujuan penelitian ini untuk menilai efektivitas sosialisasi P4GN di sekolah dalam rangka pencegahan penyalahgunaan narkoba pada remaja. Metode yang digunakan adalah traditional review. Hasil penelitian dari studi-studi yang diteliti yaitu sosialisasi P4GN dapat meningkatkan pengetahuan dan pemahaman dan sikap siswa, selain itu juga peningkatan pemahaman dan sikap dapat juga dipengaruhi oleh kredibilitas penyuluh dan penggunaan media video. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa efektivitas sosialisasi program P4GN dapat dicapai dengan menggunakan strategi promosi kesehatan di sekolah yaitu dengan upaya pendekatan advokasi, dukungan sosial dan pemberdayaan masyarakat sekolah.References
Anggraeni, Septi. 2016. “Efektivitas Penyuluhan NAPZA Terhadap Tingkat Pengetahuan Siswa Di SMK DD Kabupaten Tanah Laut.” Jurkesisa VI(3): 18–22. https://journal.stikeshb.ac.id/index.php/jurkessia/article/download/69/67/.
Astuti, Nurul Huriah. 2019. “Merokok Pintu Masuk Untuk Penyalahgunaan Narkoba Jenis Ganja.” Jurnal ARKESMAS 1(1): 45–53. https://journal.uhamka.ac.id/index.php/arkesmas/article/view/224.
Astuti, Nurul Huriah, and Sutanto Priyo Hastono. 2020. “Is the Frequency of Smoking Affecting the Risk of Abusing Cannabis?” Jurnal Kesehatan Masyarakat 16(1): 44–52.
Astuti, Nurul Huriah, Budi Utomo, Rita Damayanti, and Dien Anshari. 2022. “Illicit Drug Use Pattern, Health-Risk Behaviors, and Social Contexts Among Indonesian Students.” Journal of Drug Issues 52(1): 67–82.
Fitriani, Oki, Sarah Handayani, and Nur Asiah. 2017. “Determinan Penyalahgunaan Narkoba Pada Remaja Di SMAN 24 Jakarta.” ARKESMAS (Arsip Kesehatan Masyarakat) 2(1): 135–43.
Julaecha, Fatihatul Hayati. 2019. “PENYULUHAN BAHAYA PENYALAHGUNAAN NAPZA TERHADAP SIKAP REMAJA DI SMPN 13 KOTA JAMBI Counseling of the Danger of Drug Abuse to the Teenager s’ Behavior in SMPN 13 Kota Jambi.” Jurnal Kesehatan Al-Irsyad XII(1): 57–65. http://www.jka.stikesalirsyadclp.ac.id/index.php/jka/article/view/125%0Ahttps://www.jka.stikesalirsyadclp.ac.id/index.php/jka/article/download/125/153.
Lilis, and Sri Lestari. 2017. “Pengaruh Pelaksanaan Sosialisasi P4Gn Terhadap Tingkat Pengetahuan Tentang Napza Di Smp Muhammadiyah 8 Yogyakarta.” http://lib.unisayogya.ac.id.
Mahfudz, Asep, Muh Ali Jennah, and others. 2020. “Implementasi Program Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan Dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) Di Smp Kota Palu.” Katalogis 8(4): 317–30.
Muhammad, Pijar Hudan, Wiwik Kusdaryani, and Farikha Wahyu Lestari. 2023. “Pengaruh Layanan Informasi Melalui Media Video Terhadap Pemahaman Bahaya Narkoba Peserta Didik Kelas VIII Di SMPN 1 Ciledug.” Journal on Education 5(3): 7539–52.
Nurmala, Ira; Rahman, Fauzie; Nugroho, adi; Erlyani, Neka; Laily, Nur; Yulia Anhar, Vina. 2018. 9 786024 730406. https://repository.unair.ac.id/87974/2/Buku Promosi Kesehatan.pdf.
Salamah, Ummu., and Akmal. Muhibban. 2019. “Pengaruh Kredibilitas Komunikator Dalam Sosialisasi P4GN (Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan Dan Pengedaran Gelap Narkoba) Terhadap Sikap Anak.” Jurnal Komunikasi Universitas Garut 1(2): 3–13. journal.uniga.ac.id.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Shofiyyah Marhaely, Nurul Huriah Astuti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).