HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KEJADIAN POST PARTUM BLUES PADA IBU NIFAS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KOTO BARU KABUPATEN DHARMASRAYA 2023

Authors

  • Dina Novita Prodi DIII Kebidanan ,Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia
  • Evin Noviana Sari Prodi DIII Kebidanan ,Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia
  • Ningsih Saputri Prodi DIII Kebidanan ,Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jkt.v4i3.17801

Keywords:

dukungan suami, ibu nifas, postpartum blues

Abstract

Postpartum blues adalah perasaan sedih yang di alami oleh ibu setelah melahirkan , hal ini berkaitan dengan bayi nya. dukungan suami memiliki 4 dukungan yaitu dukungan instrumental , dukungan emosional , dukungan penghargaan ,dan dukungan informasi. ibu postpartum memiliki resiko untuk perubahan dan gangguan mood atau suasana hati yaitu di sebut postpartum blues.di antara faktor-faktor penyebab Postpartum blues yaitu Postpartum blues yang kurang mendapatkan dukungan suami . mengetahui hubungan dukungan suami dengan kejadian Postpartum blues pada ibu nifas . penelitian ini di lakukan di wilayah kerja puskesmas koto baru kabupaten dharmasraya pada bulan 20 februari 2023.  penelitian ini menggunakan Deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional. Besar sempel nya adalah sebesar 40 orang ibu nifas yang berada di Wilayah kerja Pusekesmas Koto Baru Kabupaten Dhrasmaraya dengan tehnik pengambilan sampel menggunakan total sampling . penelitian ini menggunakan kuesioner dukungan suami dan EPDS.Analisis data menggunakan uji statistik chi -square dengan nilai signifikan p 0,05 menggunakan spss . Hasil penelitian di dapatkan P= 0,00 yang menunjukan terdapat hubungan anatara dukungan suami dengan kejajadian Postpartum blues pada ibu nifas. ibu yang tidak mengalami Postpartum blues cenderung memiliki dukungan suami yang kuat. Kesimpulan: perlu penelitian lebih lanjut untuk mengetahui faktor utama penyebab terjadinya Postpartum blues .

References

Dinarum, H. R. (2020). Literatur Review?: Pengaruh Dukungan Suami Terhadap Kejadian Postpartum Blues. 90–95.

Dinkes. (2020). Pofil Dinas Kesehatan Sumatra Barat.

Mansur, H. (2009). Psikologi Ibu dan Bayi Dalam Kebidanan (aklia susl). salemba medika.

Notoatmodjo, S. (2010). Metedologi penelitian kesehatan. PT Rineka Cipta?: jakarta.

Nur, A. lubis. (2019). hubungan dukungan suami dengan kejadian pospartume blues pada ibu nifas. politeknik kesehatanmedan.

Nurafifa. (2020). hubungan dukungan suami dengan kejadian postpartum blues pada ibu nifas.

Nurhayati, A. (2020). Hubungan Dukungan Suami Pada Ibu Pasca Melahirkan Dengan Kejadian Postpartum Blues. 3(1), 213–221.

Nurhayati, N. A. (2020). Hubungan Dukungan Suami Pada Ibu Pasca Melahirkan Dengan Post partum Blues. 3(1), 213–221.

Samria, I. H. (2021). Hubungan Dukungan Suami Dengan Kejadian Post Partum Blues Di Wilayah Perkotaan. 07(1), 52–58.

Sari, E. noviana, & Khotimah, S. (2018). Asuhan Kebidanan Masa Nifas Dan Menyusui. in media.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian. ALFABETA.

Swarjana, ketut I. (2022). Konsep Pengetahuan Sikap Prilaku Persepsi Stres Kecemasan Nyeri Dukungan Sosial Kepatuhan Motivasi Kepuasan Pandemi Covid-19 Akses Layanan Kesehatan Lengkap dengan Konsep Teori ,Cara Mengukur Variabel , dan Contoh Kuesioner. Andi.

Vida Wira Utami, M. I. (2016). HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI TERHADAP POST PARTUM BLUES PADA IBU NIFAS. 147(March), 11–40.

Wulandari, yuanita , Yumni, fathiya luthfi. (2019). Hubungan Dukungan Suami Terhadap Postpartum Blues Pada (Issue 0706068202). universitas muhammadiyah surabaya.

Khasanah, Rima nur. (2022). HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KEJADIAN POSTPARTUM BLUES PADA IBU PRIMIPARA . STIKES BANYUWANGI .

(Sinaga, Restina Domuria.2022). HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KEJADIAN POSTPARTUM BLUES DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS KUALA SEMPANG.Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Hang Tuah Tanjung pinang

(Rosmanidar,rosmanidar.2022). Faktor – Faktor Yang Mempengaruh Kejadian Postpartum Blues di Puskesmas Simpang Jaya Kabupaten Nagan Raya Tahun 2022 .Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Husada Medan

Yunitasari, E. (2020). hubungan dukungan suami dengan kejadian Pospartume Blues pada ibu nifas . 2(2), 303–307.

Evin Noviana Sari, Embun Nadya, S. A. P. A. (2022). Jenis Persalinan dan Produksi Air Susu Ibu di Puskesmas Gunung Medan.

Nadya, E., Sari, E. N., & Monica, E. O. (2023). FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUNJUNGAN MASA NIFAS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SITIUNG 1 KABUPATEN DHARMASRAYA.

Downloads

Published

2023-09-29

How to Cite

Novita, D. ., Sari, E. N. ., & Saputri, N. . (2023). HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KEJADIAN POST PARTUM BLUES PADA IBU NIFAS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KOTO BARU KABUPATEN DHARMASRAYA 2023 . Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(3), 3292–3299. https://doi.org/10.31004/jkt.v4i3.17801