PENGARUH AIR REBUSAN DAUN SIRSAK TERHADAP TEKANAN DARAH PENDERITA HIPERTENSI PADA LANSIA DI KELURAHAN BAROS WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAROS KOTA SUKABUM

Authors

  • Putri Exa Lorenza Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Universitas Muhammadiyah Sukabumi
  • Hendri Hadiyanto Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Universitas Muhammadiyah Sukabumi
  • Mustopa Saeful Alamsyah Program Studi DIII Keperawatan, Universitas Muhammadiyah Sukabumi

DOI:

https://doi.org/10.31004/jkt.v4i4.16961

Keywords:

Air Rebusan Daun Sirsak, Hipertensi, Tekanan Darah Penderita

Abstract

Hipertensi dapat didefinisikan sebagai tekanan darah persisten, di mana tekanan sistoliknya di atas 140 mmHg dan diastolik di atas 90 mmHg. Pada populasi lansia, hipertensi didefinisikan sebagai tekanan sistolik 160 mmHg dan tekanan diastolik 90 mmHg. Untuk mengatasi hipertensi yaitu dengan cara memberikan pengobatan nonfamakologis seperti berolahraga dan menjaga pola makan yaitu diet garam dan penggunaan bahan herbal. Banyak tanaman herbal yang bisa dimanfaatkan sebagai obat hipertensi seperti rebusan daun sirsak. Tujuan untuk mengetahui pengaruh pengaruh air rebusan daun sirsak terhadap tekanan darah penderita hipertensi pada lansia di Kelurahan Baros Wilayah Kerja Puskesmas Baros Kota Sukabumi. Desain dalam penelitian ini menggunakan Quasi eksperimen dengan menggunakan pendekatan one group pretest posttest design.  Penelitian ini dilakukan pada bulan April 2023. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 92 penderita hipertensi di kelurahan Baros. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 16 orang yang diambil dengan Teknik sampling purposive sampling. Berdasarkan hasil uji statistik dengan Uji Paired Samples Test nilai P value yang dihasilkan sebesar 0,000 < 0,05, dimana dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh air rebusan daun sirsak terhadap tekanan darah penderita hipertensi pada lansia di Kelurahan Baros Wilayah Kerja Puskesmas Baros Kota Sukabumi. terdapat pengaruh air rebusan daun sirsak terhadap tekanan darah penderita hipertensi pada lansia di Kelurahan Baros Wilayah Kerja Puskesmas Baros Kota Sukabumi. Saran: Hasil penelitian dapat menjadi masukan sebagai bahan informasi bagi penelitian sejenis dan bisa dikembangkan oleh peneliti selanjutnya dengan mengaplikasikan hasil manfaat daun sirsak untuk menurunkan tekanan darah pada hipertensi.

References

Abdul Muhith. (2016). Pendidikan Keperawatan Gerontik. Yogyakarta: CV Andi

Alfira, N. (2017). Efektivitas Daun Sirsak Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Balibo Kabupaten Bulukumba. Jurnal Kesehatan Panrita Husada, 2(2), 11–22.

Amira, I., Suryani, & Hendrawati D.A. (2021). Hubungan tingkat stres dengan hipertensi pada lansia di puskesmas guntir kabupaten garut. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada?: Jurnal Ilmu Ilmu Keperawatan, Analis Kesehatan Dan Farmasi, 21(1), 21–28.

Andoko, A., & Pangesti, D. N. (2016). Efektifitas rebusan daun salam terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi. Holistik Jurnal Kesehatan, 10(2), 54-60. (Diakses 10 juli 2021).

Aprilia, Y. (2020). Lifestyle and Diet Patterns to the Occurrence of Hypertension. JIKSH: Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 9(2), 1044-1050. https://doi.org/10.35816/jiskh.v12i2.459

Arviananta, R., Syuhada, S., & Aditya, A. (2020). The Difference in the Number of Erythrocytes between Fresh and Stored Blood. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 9(2), 686-694. https://doi.org/10.35816/jiskh.v12i2.388

Azhari, M. H. (2017). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Di Puskesmas Makrayu Kecamatan Ilir Barat Ii Palembang.Jurnal Aisyah: Jurnal Ilmu Kesehatan, 2, 23-30.

Creswell, J.W. (2012). Educational ReASEARCH: Planning, Conducting, and Evaluting Quantitative and Qualitive Research 4th Edition. Boston: Pearson.

Dewi, W. K., & Syukrorwardi, D. A. (2019). Perbandingan Pengaruh antara Rebusan Air Daun Salam dan Air Rebusan Daun Sirsak terhadap Tekanan Darah Kelompok Pre-Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Gembong, Serang. CHMK Health Journal, 3(2), 12–18. https://doi.org/10.377publichealth.v3i2.488

Dwi, Daniel., et al. (2019). Pengaruh Rebusan Daun Sirsak Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi Di Wilayah Kerja Pukesmas Cipaku Fadlilah, S., Rahil, N. H., & Lanni, F. (2020). Analisis Faktor yang Mempengaruhi Tekanan Darah dan Saturasi Oksigen Perifer (Spo2). Jurnal Kesehatan.Kusuma.Husada,.11(1),.21–30. https://doi.org/10.34035/jk.v11i1.408

Fuentes, M. M. M. (2017). Hubungan Mekanisme Koping Dengan Harga Diri Pada Lansia Yang Ditinggalkan Pasangan Hidupnya Diwilayah Kelurahan Limo, Depok 2017. 1–14.

Hamdan, H., & Musniati, N. (2020). Ekstrak Daun Sirsak terhadap Tekanan Darah pada Hipertensi. Journal of Holistic and Traditional Medicine, 05(02), 439–447. https://www.jhtm.or.id/index.php/jhtm/article/view/86

Hasanudin, H., Adriyani, V. M., & Perwiraningtyas, P. (2018). Hubungan Aktivitas Fisik dengan Tekanan Darah pada Masyarakat Penderita Hipertensi di Wilayah Tlogosuryo Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowokwaru Kota Malang. Journal Nursing News, 3(1),787–799. https://publikasi.unitri.ac.id/index.php.

Hastjarjo, T. D. (2019). Rancangan Eksperimen-Kuasi. Buletin Psikologi, 27(2), 187.

Ismanto, A., & Subaihah, S. (2020). Sifat fisik, Organoleptic dan Aktivitas Antioksidan Sosis Ayam dengan Penambahan Ekstrak Daun Sirsak (Annona muricata l.). Jurnal Ilmu Peternakan dan Veteriner Tropis (Journal of Tropical Animal and Veterinary Science), 10(1), 45–54. https://journal.fapetunipa.ac.id/index.php/JIPVET/article/view/84

Joe. (2017). Pengaruh Rebusan Daun Sirsak Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi Di Puskesmas Karang Tengah. 01(11), 402–409.

Maulidina, F. (2019). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Jati Luhur Bekasi Tahun 2018. ARKESMAS (Arsip Kesehatan Masyarakat), 149–155. https://doi.org/10.22236/arkesmas.v4i1.3141.

Notoatmodjo. (2012). Metode Penelitian Kesehatan. Rineka Cipta.

Nuraini B. (2015). Risk Factors of Hypertension. J Majority. Februari 2015;4(5): 10- 18.

Nursalam. (2013). Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan.

Padila. (2013). Buku ajar keperawatan gerontik. Yogyakarta : Nuha Medika.

Rafika Ramadhanti Vidya, R. (2020). Efektifitas Pemberian Rebusan Jahe Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas KartasurA.

Ratna, R., & Aswad, A. (2019). Efektivitas Terapi Pijat Refleksi Dan Terapi Benson Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi. Jambura Health and Sport Journal, 1(1), 33–40.

Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) (2018). Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian RI tahun 2018. http://www.depkes.go.id/resources/download/infoterkini/materi_rakorpop_20 18/Hasil%20Riskesdas%202018.pdf – Diakses Agustus 2018.

Risty, D., Wibowo, D. A., & Rosdian, N. (2019). Pengaruh Rebusan Daun Sirsak terhadap Penurunan Tekanan Darah pada Lansia Hipertensi di Wilayah Kerja Pukesmas Cipaku Desa Mekarsari Kabupaten Ciamis. Journal of Chemical.Information.and.Modeling,53(9),1689-1699. http://repository.unigal.ac.id /handle/123456789/796

Ristyaning, P., Sangging, A., Rista, M., Sari, N., Klinik, B. P., Kedokteran, F., & Lampung, U. (2017). Efektivitas Teh Daun Sirsak ( Annona muricata Linn ) terhadap Hipertensi The Effectivity Soursop Leaf ( Annona muricata Linn ) Tea of Hypertension. Majority, 6, 49–54.

Romadhoni, L. K. (2020). Pengaruh Pemberian Air Rebusan Daun Sirsak Terhadap Kadar Asam Urat Pada Lansia.

Rosdiana, Y 2018,’Hubungan Dukungan Keluarga Terhadap Motivasi Lansia Dalam Pengelolaan Penyakit Hipertensi Di Poli Interna RST dr.Soepraoen Malang’, Nursing News, Vol.3, No.1, Hlm 225-236.

Saputra, O. dan A. (2020). CAMI: Aplikasi Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian Berbasis Web.

Setiyorini, E., & Wulandari, N. A. (2018). Asuhan Keperawatan Lanjut Usia Dengan Penyakit Degeneratif.

Sitepu YRBTPD melitus T 1. (2019). Simanungkalit JN. Jurnal Penelitian Perawat Profesional. Y sitepu [Internet]. 2019;1(November):89–94. Available from: http://jurnal.globalhealthsciencegroup.com/index.php/JPPP/article/download/83/6 5

Sofia Rhosma Dewi, S. K. N. (2014). Buku Ajar Keperawatan Gerontik.

Syamsi, N., & Asmi, A. S. (2019). Gambaran Tingkat Pengetahuan Lansia Terhadap Hipertensi Di Puskesmas Kampala Sinjai. JIKSH: Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 8(1 SEArticles). https://doi.org/10.35816/jiskh.v9i1.65

Syamsuni. (2021). Statistik Dan Metodologi Penelitian Edisi 2.

Tasalim, R. (2021). Pencegahan Hipertensi dengan Mengkonsumsi Buah, Sayur dan Bahan Herbal (Berdasarkan Evidence Based Pratice).

World Health Organization. (2019). Non-communicable diseases: Country Profiles 2018 [Internet]. Switzerland: World Health Organization; 2018. Available from: https://www.who.int/nmh/publications/ncd-profiles-2018/en/

Yano, L., & Keswara, U. R. (2021). Pemberian Air Rebusan Daun Sirsak untuk Menurunkan Tekanan Darah pada Klien Hipertensi di Pesisir Barat Lampung. Jurnal Kreatifitas Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(5),1216–1220. https://doi.org/https://doi.org/10.33024/jkpm.v4i5.2875

Yulianto, S. (2019). Pengetahuan Masyarakat tentang Daun Sirsak Untuk Hipertensi. Jurnal Kebidanan dan Kesehatan Tradisional, 4(2), 62–66. https://jurnalbidankestrad.com/index.php/jkk/article/view/11

Downloads

Published

2023-10-14