HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES TERHADAP SIKLUS MENSTRUASI PADA KALANGAN REMAJA: LITERATURE REVIEW

Authors

  • Della Akhlis Anisya Fitri Univeristas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Jasmine Safa Hafizhah Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Melda Julianti Kiswanto Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Yulanda Tantra Zaharani Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.31004/jkt.v4i2.15530

Keywords:

Remaja, Siklus Menstruasi, Tingkat Stres

Abstract

Remaja merupakan masa peralihan dimana pada masa tersebut terjadinya perubahan psikologi berupa emosi yang tidak stabil, pada masa tersebut remaja cenderung mengalami stres. Peningkatan stres adalah salah satu masalah yang dapat menyebabkan siklus menstruasi tidak teratur. Terganggunya siklus menstruasi dapat mempengaruhi kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara tingkat stres terhadap siklus menstruasi di kalangan remaja. Penelitian ini menerapkan studi literatur dengan menggunakan bahan penelitian yang terdapat di database PubMed dan Google Scholar, menggunakan kata kunci “tingkat stress” AND “siklus menstruasi” AND “remaja”. Didapatkan 5 jurnal yang sesuai dengan topik penelitian. Dari lima artikel, terdapat empat artikel yang menemukan adanya hubungan yang signifikan antara tingkat stress dan siklus menstruasi pada remaja dengan persentase terbesar yaitu 64% responden mengalami stres ringan dan 67,4% responden memiliki siklus menstruasi yang tidak normal. Pada sebagian besar studi ditemukan adanya hubungan yang signifikan antara tingkat stres dan siklus menstruasi pada remaja.

References

Anggrainy, Rizka, dkk. (2020). HUBUNGAN TINGKAT STRES DENGAN SIKLUS MENSTRUASI PADA REMAJA PUTRI DI SMAN 5 PEKANBARU TAHUN 2019. Jurnal Ilmu Kebidanan, 9(2).

Delvia, Siska & Hasan, Muhammad. (2020). Hubungan Tingkat Stress terhadap Siklus Menstruasi di Asrama Putri Akper Almaarif. CENDEKIA MEDIKA, 5(1).

Deviliawati, Atma. (2020). Hubungan Tingkat Stres dengan Siklus Menstruasi. Jurnal ‘Aisyiyah Medika, 5(2).

Hudharian, Rose Nur, dkk. (2019). Hubungan Tingkat Stress dengan Siklus Menstruasi Pada Remaja Putri Sekolah Menengah Atas 15 Kota Semarang. Kendedes Midwifery Journal, 1(3).

Nathalia, Vetri. (2019). Hubungan tingkat stres dengan siklus menstruasi pada mahasiswi (STIT) Diniyyah Puteri Rahmah El Yunusiyyah Padang Panjang. Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah: Menara ILMU, 13(5).

Rismatiti, Rustiannisa & Liyanovitasari (2022). Hubungan Stress dengan Siklus Menstruasi Remaja di SMA Bhinneka Karya. Journal of Holistics and Health Sciences, 14(2).

Tombokan, Kevin C. dkk. (2017). Hubungan antara stres dan pola siklus menstruasi pada mahasiswa Kepaniteraan Klinik Madya (co-assistant) di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Jurnal e-Biomedik, 5(1).

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Anisya Fitri, D. A., Hafizhah, J. S. ., Kiswanto, M. J. ., & Zaharani, Y. T. (2023). HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES TERHADAP SIKLUS MENSTRUASI PADA KALANGAN REMAJA: LITERATURE REVIEW. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(2), 2557–2565. https://doi.org/10.31004/jkt.v4i2.15530

Issue

Section

Articles