HUBUNGAN FAT MASS DAN FAT FREE MASS TERHADAP TEKANAN DARAH PASIEN HIPERTENSI
DOI:
https://doi.org/10.31004/jkt.v3i3.14011Keywords:
Fat mass (FM), Fat free mass (FFM), Tekanan darah, HipertensiAbstract
Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang harus diwaspadai karena merupakan penyebab dominan terjadinya peningkatan angka mortalitas dan morbiditas di masyarakat. Prevalensi hipertensi di Jawa Barat menduduki peringkat 4 tertinggi secara nasional dan Kota Depok termasuk tertinggi ke-6 dengan kasus hipertensi yang meningkat setiap tahunnya. Tubuh memiliki komposisi yang meliputi massa lemak tubuh (fat mass) dan massa lemak bebas (free fat mass). Fat mass dan fat free mass diprediksi bisa menjadi predictor terjadinya hipertensi. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui hubungan antara fat mass dan fat free mass terhadap tekanan darah pada pasien hipertensi. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif dengan menggunakan pendekatan cross-sectional. Penelitian dilakukan di Kota Depok dengan jumlah responden sebanyak 80 orang yang dipilih dengan teknik pengambilan sampel menggunakan cluster random sampling. Analisis data univariat menggunakan distribusi frekuensi untuk melihat gambaran karakteristik responden dan variable penelitian. Analisis bivariat dengan uji statistik yang digunakan adalah chi-square untuk melihat hubungan antar variabel. Hasil penelitian ini didapatkan pasien hipertensi lebih banyak pada perempuan (62,5%) dengan rentang Usia 41-60 Tahun (82,5%). Uji Statistik Untuk Fat Mass (P-Value 0,001) Dan Fat Free Mass (P-Value 0,003). Kesimpulan Penelitian Ini Yaitu Ada Hubungan Antara Fat Mass (FM) Dan Fat Free Mass (FFM) Dengan Tekanan Darah Pada Pasien HipertensiReferences
Almatsier, Sunita. (2013). Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama
Connelly PJ, Currie G, Delles C. (2020). “Sex Differences in the Prevalence, Outcomes and Management of Hypertension”. Curr Hypertens Rep, 24(6), pp.185-192
Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat. (2016). Profil Kesehatan Provinsi Jawa Barat Tahun 2016. Bandung: Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat
Dinas Kesehatan Kota Depok. (2016). Profil Kesehatan Kota Depok Tahun 2016. Depok: Dinas Kesehatan Kota Depok
Dinas Kesehatan Kota Depok. (2017). Profil Kesehatan Kota Depok Tahun 2017. Depok: Dinas Kesehatan Kota Depok
Fatimah, S.N., Akbar, L.B., Purba, A., et al. (2017). "Hubungan Pengukuran Lemak Subkutan Dengan Indeks Massa Tubuh Pada Laki-laki Usia Lanjut.". Nutrition and Food Research, 40(1), pp. 29-34
Flack, J.M., Adekola, B. (2020). ‘Blood Pressure and The New ACC/AHA Hypertension Guidelines’. Trends in Cardiovascular Medicine, 30 pp.160-164
Islam, J.Y., Zaman, M.M., Ahmed, J.U., et al. (2020). “Sex differences in prevalence and determinants of hypertension among adults: a cross-sectional survey of one rural village in Bangladesh”. BMJ Open, 10(9), e037546
Ittermann T, Werner N, Lieb W, Merz B, et al. (2019). “Changes in fat mass and fat-free-mass are associated with incident hypertension in four population-based studies from Germany”. Int J Cardiol, 274, pp.372-377
Kotsis, V., Stabouli, S., Papakatsika, S. et al. (2010). “Mechanisms of obesity-induced hypertension”. Hypertens Res, vol. 33, pp.386–393
Larsson SC, Bäck M, Rees JMB, Mason AM, Burgess S. Body mass index and body composition in relation to 14 cardiovascular conditions in UK Biobank: a Mendelian randomization study. Eur Heart J. 2020 Jan 7;41(2):221-226. doi: 10.1093/eurheartj/ehz388. PMID: 31195408; PMCID: PMC6945523.
Lee, J., Kim, K and Cho, M. (2019). “Current Status and Therapeutic Considerations of Hypertension in The Elderly”. The Korean Journal of Internal Medicine, 34(4), pp.687-695
Li M, Lin J, Liang S, Huang S, Wen Z, Mo Z. (2022). “Predicted Fat Mass, Lean Body Mass, and Risk of Hypertension: Results from a Chinese Male Cohort Study”. Obes Facts, 15(5), pp.638-647
Sinuraya, R.K., Siagian, B.J., Taufik, A., dkk. (2017). ‘Pengukuran Tingkat Pengetahuan Tentang Hipertensi Pada Pasien Hipertensi di Kota Bandung: Sebuah Studi Pendahuluan’. Jurnal Farmasi Klinik Indonesia, 6(4) pp. 290-297
Takase M, Nakamura T, Tsuchiya N, et al. (2021). “Association between the combined fat mass and fat-free mass index and hypertension: The Tohoku Medical Megabank Community-based Cohort Study”. Clin Exp Hypertens, 43(7), pp.610-621
World Health Organization. (2015). A Global Brief on Hypertension: Silent Killer. Switzerland: Global Public Health
Xu R., Zhang X., Zhou Y., Wan Y., Gao X. (2019). “Percentage of free fat mass is associated with elevated blood pressure in healthy Chinese children”. Hypertens Res, 42(1), pp.95-104
Xu X, Wang B, Ren C, et al. (2017). “Age-related impairment of vascular structure and functions. Aging Dis, (8), pp.590-610
Yuana, G., Murbawani, E.A and Panunggal, B. (2016). "Hubungan Lingkar Leher dan Tebal Lemak Bawah Kulit (Skinfold) Dengan Tekanan Darah Pada Remaja". Diponegoro Medical Journal (Jurnal Kedokteran Diponegoro), 5(4), pp.954-965
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Edri Indah Yuliza Nur, Aisyah Putri Rahayu
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).