FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEPATUHAN MASYARAKAT DALAM PENGGUNAAN MASKER UNTUK PENCEGAHAN COVID-19 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KRUENG BARONA JAYA KABUPATEN ACEH BESAR TAHUN 2022

Authors

  • Muhammad Ziqraullah Fakultas kesehatan Masyarakat Universitas Muhammadiyah Aceh
  • Basri Aramico Ilmu Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Aceh
  • Tahara Dilla Santi Ilmu Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Aceh https://orcid.org/0000-0003-3017-475X

DOI:

https://doi.org/10.31004/jkt.v4i1.13507

Keywords:

Covid-19, Kepatuhan Penggunaan Masker, pengetahuan, sikap, kenyamanan, paparan media promosi kesehatan

Abstract

Masker adalah salah satu alat yang berfungsi melindungi diri dari terpaparnya virus Covid-19. Virus ini dapat masuk melalui mulut dan hidung maka perlunya mengunakan masker sebagai upaya pencegahan Covid-19. Kasus positif covid-19 di kecamatan Krueng Barona Jaya pada tahun 2020 berjumlah 83 orang dan terjadi kenaikan signifikan pada tahun 2021 dengan angka kasus 325 orang serta temuan kasus kumulatif positif terbaru pada bulan Juni 2022 sebanyak 3 kasus mulai dari umur 18 tahun sampai dengan 50 tahun. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikap, kenyamanan, dan paparan media promosi kesehatan dengan kepatuhan masyarakat terhadap penggunaan masker dalam pencegahan covid-19 di kecamatan Krueng Barona Jaya Kabupaten Aceh Besar tahu 2022. Metode penelitian ini deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional study. Penelitian di laksanakan di puskesmas dan wilayah kecamatan Krueng Barona Jaya kabupaten Aceh Besar pada tanggal 26 s/d 30 Juli 2022. Sempel dalam penelitian berjumlah 100 atau sekitar 12% dari seluruh total masyarakat Krueng Barona Jaya. Hasil penelitian menunjukkan sebesar 32% masyarakat tidak patuh menggunakan masker, 49% berpengetahua kurang, 48% memiliki sikap negatif, 32% masyarakat tidak nyaman, 33% masyarakat tidak pernah mendapatkan paparan media promosi kesehatan seperti mendapatkan sosialisi penggunaan masker. Hasil uji statistik Chi Square, dengan nilai p = 0,000 ada hubungan pengetahuan dengan kepatuhan penggunaan masker, terdapat hubungan antara sikap p = 0,000, terdapat hubungan antara kenyamanan p = 0,039, terdapat hubungan antara paparan media promosi kesehata p = 0,000.

References

Athena, A., Laelasari, E., & Puspita, T. (2020) ‘Pelaksanaan disinfeksi dalam pencegahan penularan covid-19 dan potensi risiko terhadap kesehatan di Indonesia’, Jurnal Ekologi Kesehatan, 19(1), pp. 1–20.

Bai, Y. et al. (2020) ‘Presumed asymptomatic carrier transmission of COVID-19’, Jama, 323(14)(1406–1407).

CDC (2021) Use Masks to Slow the Spread of COVID-19. Available at: https://www.cdc.gov/coronavirus/2019-ncov/prevent-getting-sick/diy-cloth-face-coverings.html.

Chu, D. K. et al. (2020) ‘Physical distancing, face masks, and eye protection to prevent person-to-person transmission of SARS-CoV-2 and COVID-19: a systematic review and meta-analysis’, The lancet, 395(10242), pp. 1973–1987.

Covid19.go.id. (2022a) Anlisis Data Covid-19 Indonesia. Available at: https://covid19.go.id/artikel/2022/06/07/analisis-data-covid-19-indonesia-update-22-mei-2022.

Covid19.go.id. (2022b) Monitoring Kepatuhan Protokol Kesehatan 34 Provinsi. Available at: https://covid19.go.id/id.

Dinkes Aceh (2021) Kasus Aktif Covid-19 di Aceh. Available at: https://dinkes.acehprov.go.id/news/read/2021/11/08/1039/kasus-aktif-covid-19-di-aceh-tinggal-79-orang.html.

Ghiffari, A. et al. (2021) ‘Faktor-faktor yang mempengaruhi ketidakpatuhan masyarakat menggunakan masker pada saat pandemi covid-19 di palembang’, Paper presented at the Prosiding Seminar Nasional Stikes Syedza Saintika.

Kemkes RI (2020) Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease (COVID-19). Available at: https://covid19.kemkes.go.id/Download/Material_edukasi/Poster/Pedoman-COVID-19-.pdf.

Organization, W. health (2020) Advice on the use of masks in the context of COVID-19. Available at: https://www.who.int/publications/i/item/advice-on-the-use-of-masks-in-the-community-during-home-care-and-in-healthcare-settings-in-the-context-of-the-novel-coronavirus-(2019-ncov)-outbreak.

Organization, W. health (2021) Coronavirus disease (COVID-19) advice for the public: When and how to use masks. Available at: https://www.who.int/emergencies/disease/novel-coronavirus-2019/advice-for-public/when-and-how-to-use-masks.

Rizqah, S. F. and Amelia, A. R. (2021) ‘Hubungan Perilaku Masyarakat Dengan Kepatuhan Penggunaan Masker Untuk Memutus Rantai Penularan Covid-19 Di Kelurahan Bontoa Maros’, Journal of Muslim Community Health, 2(3), pp. 165–175.

Downloads

Published

2023-03-31

How to Cite

Ziqraullah, M. ., Aramico, B., & Dilla Santi, T. (2023). FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEPATUHAN MASYARAKAT DALAM PENGGUNAAN MASKER UNTUK PENCEGAHAN COVID-19 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KRUENG BARONA JAYA KABUPATEN ACEH BESAR TAHUN 2022. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(1), 126–132. https://doi.org/10.31004/jkt.v4i1.13507

Issue

Section

Articles