HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN MENJALANKAN DIET DIABETES MELITUS (DM)PADA PASIEN DM TIPE 2
DOI:
https://doi.org/10.31004/jkt.v4i1.11654Keywords:
Diet DM, Dukungan Keluarga, Pengetahuan Diet DMAbstract
Seringnya terjadi peningkatan jumlah penderita DM tipe 2, perlunya penatalaksanaan pasien DM yang diketahui empat poin untuk memantau penyakit dan komplikasi yaitu terapi diet, edukasi, berolahraga dan pengobatan. Pengelolaan utama berhasilnya DM tipe 2 yaitu diet terdapat 2 faktor yang berhubungan dengan kepatuhan diet DM pada pasien DM tipe 2 yaitu pengetahuan dan dukungan keluarga. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan pengetahuan dan dukungan keluarga dengan kepatuhan menjalankan diet DM pada pasien DM tipe 2 di RSUD Muhammad Sani. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain cross sectional. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah semua pasien yang terdiagnosis DM tipe 2 yang menjalani perawatan di Instalasi Rawat jalan RSUD Muhammad Sani pada periode tahun 2022. Teknik pengambilan sampel adalah Purposive Sampling yaitu sebanyak 79 responden. Alat pengumpulan data yaitu berupa kuesioner. Analisa data menggunakan analisa univariat dan analisa bivariat mengunakan uji Chi-Squere. Responden dengan pengetahuan baik 41 responden, 40 responden yang mendukung, dan 39 responden yang patuh menjalankan diet DM. Hasil uji statistik didapat P value = 0,040 (P< 0,05) artinya ada hubungan pengetahuan dengan kepatuhan menjalankan diet 3J, P value = 0,001 (P< 0,05) artinya ada hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan menjalankan diet DM. Adanya hubungan pengetahuan dan dukungan keluarga dengan kepauhan menjalankan diet DM pada pasien DM tipe 2 di RSUD Muhammad Sani.References
Abdurrahman, F. (2014). Faktor Pendorong Perilaku Diet Tidak Sehat pada Mahasiswi. Ejournal Psikologi. 2(2): 163-170
Almatsier, S. (2008). Penuntun Diet Edisi Baru Instalasi Gizi Perjan RS Dr. Cipto Mangunkusumo dan Asosiasi Dietisien Indonesia. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama
American Diabetes Association (ADA). (2009). Standart of Medical Care in Diabetes 2009. Diabetes Care Journal. 32(1): 13-61
Afrianis, N. Indrawati.Noni, M. (2020). Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Manajemen Laktasi dan Dukungan Keluarga dengan Pemberian Asi Ekslusif pada Bayi Usia 0-6 Bulan. Jurnal Kesehatan masyarakat. 4(1), 10-20.
Clinical Diabetes Association (CDA). (2013). Clinical Practice Guidelines for the Prevention and Management of Diabetes in Canada. Canadian Journal of Diabetes. 37(1): 4-7
Friedman, M. M., Bowden, V. R., dan Jones, E. G. (2014). Buku Ajar Keperawatan Keluarga (Riset, Teori Dan Praktik) (Edisi 5). Jakarta: EGC
Notoatmodjo, S. (2010). Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
PERKENI. (2015). Konsensus Pengelolaan dan Pencegahan Diabetes Melitus Tipe 2 di Indonesia. Jakarta: PERKENI
Riskesdas. (2018). Hasil Utama Riskesdas 2018
Sugiyanto (2017) Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kepatuhan Diet pada Pasien Lansia Penderita Diabetes Melitus di Puskesmas Mingir Sleman Yogyakrta. Skripsi thesis, Universitas “Aisyah Yogyakarta.
WHO. (2016). Global Report On Diabetes. France: World Health Organization
Verawati, B. Nopri, Y. Ulfianti, G. (2017). Hubungan Pengetahuan Gizi dengan Kejadian Diabetes Melitus (DM) Tipe II. Jurnal Kesehatan Masyarakat. 1(1), 04-17.
Wiardani, N.K., dan Kusumayanti, G.A.D. (2010). Indeks Masa Tubuh, Lingkar Pinggang, serta Tekanan Darah Penderita dan Bukan Penderita Diabetes Mellitus. JIG. 1(1): 18-27
Zhao, Y. et al. (2015). Type 2 Diabetes Mellitus- Disease, Diagnosis and Treatment. Journal of Diabetes and Metabolism. 6(5)
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Osa Putri Gamia, Nur Afrinis, Besti Verawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).